PENGATURAN PENGELOLAAN HUTAN KOTA DI BALIKPAPAN

Autor(s): Rizki Evita

Sari

Rumusanmasalahpenelitianadalahbagaimanapengaturanpengelolaanhutankota di Balikpapan danfaktor-faktor yang mempengaruhipengelolaan hutan kotadiBalikpapan.TujuanpenelitianadalahuntukmengetahuipengaturanpengelolaanhutankotadiBalikpapandanapakahfaktor-faktoryangmempengaruhipengelolaanhutankotadiBalikpapan.Metodepenelitianadalahpenelitianyuridisempirisdimanaobjekpenelitiannyaadalahsikapdanperilakusosialterhadaphukumdanmemadukanbahan-bahanhukumyangdidapatsaatpenelitiandilakukan.HasilpenelitianyaitubahwapengelolaanHutanKotadiBalikpapanbelumdilakukansecaramaksimalolehDinasLingkunganHidupKotaBalikpapandanDinas-Dinasterkaitlainnya.Faktor-faktoryangmempengaruhipengelolaanHutanKotadiBalikpapanadalahpertama,penerbitan20SuratKeputusanWalikotatentangHutanKotadariTahun1996-2004terdapatbeberapayangbelumdiketahuikeberadaanya, kedua,tumpangtindihkepemilikanlahanhutankota,ketiga, pengurangandanpenambahanluasareaHutanKota,keempat, pembebasanlahanperludilakukanolehPemerintahKotaBalikpapan,dankelima,penyusunanarsipberkasHutanKotayangtidaktersusun baik dan rapi.

Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.